Puisi

Blogger Download | 11/03/2010 | 0 comments
Puisi adalah sebuah karya sastra yang menggunakan kata-kata yang indah dan kaya akan maknya. hal yang menyebabkannya indah adalah : diksi, majas, irama, dll. secara etimologi puisi berasal dari kata poiter (yunani) yang berarti pembangun, pembentuk, pemuat. selain dari yunani, kata puisi berasal dari kata peotra (latia) yang berarti membangun, menyebabkan, menimbulkan, menyair.

Unsur-unsur pembentuk puisi ( Pendapat I.A. Richard)
  • Hakikat puisi (the nature of poetry)
  • Metode puisi (teh method of poetry)
Hakikat puisi ada 4 yaitu :
  1. Sense (arti, tema) adalah sebuah persoalan yang dikemukakan oleh pengarang melalui puisinya secara langsung maupun tidak langsung.
  2. Feeling (rasa) adalah sikap penyair terhadap pokok persoalan yang dikemukankan dalam puisinya.
  3. Tone (nada) adalah sikap penyair terhadap pembaca atau peikmat karyanya pada umumnya terhadap pembaca penyair bisa bersikap rendah hati, angkuh, persuatif, sugestif, dll.
  4. Intention (tujuan) adalah tujuan penyair atau amanat ini bergantung pada pekerjaan, cita-cita, pandangan hidup, dan keyakinan yang dianutnya.
Metode puisi yaitu sarana-sarananya dibagi 5 yaitu :
  1. Diction (diksi) adalah polihan/pemilihan kata yang biasanya diusahakan oleh penyair dengna secermat mungkin. penyair menyeleksi yang bermakan denotatif dan konotatif  hingg benar-benar mendukung maksud puisinya.
  2. Imageri (imaji, daya bayan ) adalah kemampuan kata-kata yang dipakai pengarang dalam mengantrkan pembaca untuk terlibat/mampu merasakan apa yang dirasakan oleh penyair.
    • Macam-macam imageri/citraa :
      1. Citra penglihatan
      2. Citra pendengaran
      3. Citra penciuman dan pencecapan
      4. Citra intelektual
      5. Citra gerak
      6. Citra lingkungan
      7. Citra kesedihan
Jenis-jenis puisi ada 3 yaitu:
  1. Naratif
  2. Urik
  3. Deskritif
Puisi naratif yaitu mengungkapkan cerita/kisah sang penyair
  • Puisi ini terbagi  menjadi :
    • Puisi Romansa yaitu kisah percintaan yang diselingi pertengkaran, petualangan.
    • Puisi Balada yaitu puisi tentang orang-orang perkasa atau tokoh-tokoh yang dikagumi.
    • Puisi Syair yaitu cerita puisi bebas
Puisi Urik yaitu puisi yang kalimat, kata-kata, syair yang mengandung sebuah makna tertentu.
  • Puisi ini  terbagi menjadi :
    • Eursi elegi yaitu puisi mengenai cerita yang duka/kesedihan.
    • Puisi ode yaitu puisi tentang pujaan terhadap seseorang mengenai tokoh-tokoh yang dikaguminya
    • Puisi Serenada yaitu sajak percintaan yang dapat dinyanyikan.
Puisi Deskriptif yaitu puisi yang menggambarkan sesuatu objek dalam sebuh syari, lirik, agar dapat memberi kesan terhadap keadaan/peristiwa yang ingin disampaikan/gambarkan.
  • Tujuannya : untuk menarik respon sang pendengan
  • Jenis-jenisnya :
    • Menyindir :
      • Satire yaitu puisi mengungkapkan rasa tidak puas sang penyair terhadap suatu objek/peristiwa(umum0
      • Puisi kritikal sosial yaitu puisi yang mengungkapkan ketidak senangan penyair terhadap personality/perorangan.

You currently reading text about Puisi and if you want you can share Puisi this with share button below.If you intend to Copy-Paste this article Puisi to be posted on your blog, please to put a link Puisi as the source by copying the code below.

Get this widget

Description : Puisi
Rating : 4.5
Reviewer : Blogger Download
Item Reviewed : Puisi
Share this article :

Post a Comment

Please leave your comment here. Please Dont SPAM. Tanks

 
Edited By : Panji Kusuma
Copyright © 2011. Blogger Download - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger